Posts

Grinder Mahlkönig E65S

Sudah beberapa produk Mahlkonig yang pernah saya tulis di blog ini. Setiap menuangkan tulisan tentang produk perusahaan ini biasanya saya lebih bersemangat menceritakan pengalaman menggunakan produknya. Ini yang terbaru, Mahlkonig E65S,…

Saat air bertemu dengan kopi (2/2)

Telah terjadi perubahan besar pada standard air untuk kopi selama kurun waktu lebih dari 20 tahun sebagaimana yang diamati oleh David King dari perusahaan pemasok sistem filtrasi air, Pentair. David merupakan nara sumber ke-3 dalam diskusi…

Saat air bertemu dengan kopi (1/2)

Seratusan orang lebih berkumpul di Conclave, Jl. WIjaya, Jakarta untuk mendengarkan 4 pembicara yang hanya mendiskusikan 1 topik, air dalam hubungannya dengan kopi. Acara ini diselenggarakan oleh Barista Guild Indonesia (BGI) yang bekerjasama…

Mahlkonig EK43

Mahlkonig EK43 sudah hampir dua bulan berada di rumah saya yang setiap harinya tak pernah bosan untuk dipandang. Bentuknya yang menjulang tinggi bagaikan raksasa di tengah aksesoris kopi lainnya. Dengan warna tembaga keemasan, desain retro…

Alvaro Sanchez

Rencananya awalnya Alvaro Sanchez (36) dari Toby's Estate hanya hanya akan tinggal beberapa hari saja di kota Bandung, tapi di awal tahun 2000-an ia menghabiskan waktu hampir satu bulan dalam sebuah projek bersama Morning Glory Coffee. Di…