Bezzera Strega
Mesin Espresso
Ketika mesin espresso sudah semakin pintar dan menciptakan jargon baru seperti pressure profiling dan sentuhan teknologi yang mempermudah para barista, mesin dengan sistem piston atau lever sepertinya masih setia dengan teknologi old school-nya…
My Vibiemme
Mesin Espresso
Two years ago, I wrote about unboxing a Vibiemme espresso machine, which you can read here. And now, the machine which is produced under the same brand but equipped with more features and called as Vibiemme Double Domobar Manual Stainless…
Food Expo Jogja
Mesin Espresso
Perhaps many of you are not aware that Jogjakarta just recently held it’s fourth annual Food Expo, from June 16 to 20 May 2012. There wasn’t much publication to publicize this event, but I went there nevertheless. It was the umpteenth…
Espresso Orgasmic : La Marzocco Strada
Mesin Espresso
Good news; La Marzocco Strada has finally landed safe and sound in Jakarta, but your curiosity regarding the taste of coffee produced by this seriously pricey espresso machine will have to wait until the end of May. A café on Gandaria street…
Mini Vivaldi 1 (updated)
Mesin Espresso
Senang rasanya bertemu dengan versi pertama La Spaziale Vivaldi seri 1 yang setelah versi teranyarnya Vivaldi II sudah saya terbitkan beberapa waktu lalu di sini dan sini. Dari sekian banyak mesin espresso kelas prosumer, Vivaldi lah…
Replica Piston
Mesin Espresso
Sepertinya semakin banyak produsen mesin espresso kembali ke "khittah" memproduksi kembali sistem manual lever, asal muasal mesin kopi yang kemudian melahirkan istilah "pull the shot". dan Vibiemme Replica Piston salah satunya. Tidak selalu…
Iberital L'anna
Mesin Espresso
Dengan harga 24 jutaan, Iberital L'anna yang dibuat di Spanyol, akan jadi pilihan yang sulit untuk tidak dipertimbangkan terutama bagi yang sedang mencari mesin espresso dengan harga kompetitif bagi keperluan warung kopinya. Distributornya…
Conti Piston Manual
Mesin Espresso
Franky Angkawijaya tengah sibuk memoles dan memodifikasi Conti tipe terbaru yang baru saja ia datangkan di kantornya kawasan Kebon Jeruk Jakarta Barat. Bagi pembaca yang belum pernah mengenalnya, Franky adalah pemilik Esperto Barista Course…
Xelsis
Mesin Espresso
Saeco perusahaan dari Gaggio Montano, Italia yang berdiri sejak tahun 1981 selalu diidentikan dengan mesin kopi otomatis dan menguasai pasar hingga 30% khususnya di Eropa. Bagi Anda yang sudah mengenal merek Saeco, tentu cukup familiar…